Hi...sobat, berjumpa kembali dengan blognya Motif-motif Batik Colet. Dan pada kesempatan kali ini kami ingin memperkenalkan tentang Proses lorot batik colet. Nah...binggung kan? Apa itu lorot batik colet? Sebelum melangkah ke topik ada baiknya sobat mengetahui terlebih dahulu ke proses pewarna batik. Jika sobat tertarik dan ingin membacanya silahkan di sini→ PROSES MEWARNA BATIK COLET.
Sebelum di lorot tentunya batik colet, terlebih dahulu di colet (di beri warna) jika proses ini selesai kemudian langkah selanjutnya di waterglas atau (di mat*kan warnanya) dengan menggunakan alat yang di sebut PEDER, peder ini adalah sebagai tempat untuk bahan waterglas. Tapi sebelum itu, waterglas tersebut harus di campur dengan kostik (soda api) dan air dengan ukuran 1 : 1.
Setelah selesai langkah selanjutnya batik colet tersebut di peder hingga selesai dan di biarkan selama 1 jam. Nah...selanjutnya batik colet yang sudah di peder di redam pada bak pertama yang telah berisi air (adapun disini terdapat empat bak) kemudian di taruh lagi pada bak ke dua. Dan selanjutnya baru di angkat dan di lorot, seperti pada gambar di bawah ini;
PROSES LOROT
Tujuan untuk proses lorot adalah untuk menghilangkan malam atau lilin yang menempel pada batik colet. Jika sobat kurang paham dalam tahapannya seperti ini; Motif di gambar dulu kemudian di abstrek selanjutnya di print malam ( nah ...ini yang kami maksud dengan menghilangkan malam print tersebut).
Proses lorot sendiri menggunakan air panas yang di tempatkan pada tong yang telah di buat khusus, seperti gambar di atas. Sewaktu di rendam ke dalam tong sebaiknya kain batik jangan terlalu banyak, minimal sepuluh kain saja, ini bertujuan agar lilin yang ada di batik tersebut supaya cepat lepas. Setelah proses lorot selesai kemudian di taruh pada bak yang ke tiga dan begitu seterusnya sampai kain yang telah di peder selesai.
Demikianlah informasi tentang proses lorot batik colet, untuk proses selanjutnya ialah di cuci dan di jemur. Nah...jika ada yang perlu di pertanyakan silahkan memberi comentarnya di bawah. Terimakasih, #Salam batik
Sebelum di lorot tentunya batik colet, terlebih dahulu di colet (di beri warna) jika proses ini selesai kemudian langkah selanjutnya di waterglas atau (di mat*kan warnanya) dengan menggunakan alat yang di sebut PEDER, peder ini adalah sebagai tempat untuk bahan waterglas. Tapi sebelum itu, waterglas tersebut harus di campur dengan kostik (soda api) dan air dengan ukuran 1 : 1.
Setelah selesai langkah selanjutnya batik colet tersebut di peder hingga selesai dan di biarkan selama 1 jam. Nah...selanjutnya batik colet yang sudah di peder di redam pada bak pertama yang telah berisi air (adapun disini terdapat empat bak) kemudian di taruh lagi pada bak ke dua. Dan selanjutnya baru di angkat dan di lorot, seperti pada gambar di bawah ini;
PROSES LOROT
Tujuan untuk proses lorot adalah untuk menghilangkan malam atau lilin yang menempel pada batik colet. Jika sobat kurang paham dalam tahapannya seperti ini; Motif di gambar dulu kemudian di abstrek selanjutnya di print malam ( nah ...ini yang kami maksud dengan menghilangkan malam print tersebut).
Proses lorot sendiri menggunakan air panas yang di tempatkan pada tong yang telah di buat khusus, seperti gambar di atas. Sewaktu di rendam ke dalam tong sebaiknya kain batik jangan terlalu banyak, minimal sepuluh kain saja, ini bertujuan agar lilin yang ada di batik tersebut supaya cepat lepas. Setelah proses lorot selesai kemudian di taruh pada bak yang ke tiga dan begitu seterusnya sampai kain yang telah di peder selesai.
Demikianlah informasi tentang proses lorot batik colet, untuk proses selanjutnya ialah di cuci dan di jemur. Nah...jika ada yang perlu di pertanyakan silahkan memberi comentarnya di bawah. Terimakasih, #Salam batik
Comments
Post a Comment